Inilah Cara Mudah Membuat Stiker Whatsapp
Stiker Whatsapp saat ini sedang menjadi trending topic di jagad maya. Meski bisa dibilang ketinggalan, Whatsapp akhirnya menambahkan fitur ini. Sebelumnya kita mengenal fitur yang sama di aplikasi Telegram.
Fitur stiker hanya bisa dinikmati pengguna Whatsapp versi terbaru. Pastikan Anda sudah meng-update aplikasi ini, karena update terbaru sudah tersedia sejak 5 November 2018 lalu. Fitur stiker ini menjadi keunggulan WA saat ini, karena kita bisa membuat dan menambahkan sendiri stiker karya kita. Stiker dapat dibuat dari foto ataupun kartun diri kita.
Saya sendiri belajar membuatnya baru pagi ini. Dibantu aplikasi Photoshop, dalam hitungan menit akhirnya stiker pun jadi.
Mau buat stiker seperti ini? Langsung saja baca tutorialnya dengan klik di sini.
Thanks for articel
ReplyDelete