News Breaking
Live
wb_sunny

Terbaru

Batas Pendaftaran OGN 208 Diundur, Inilah Informasi Selengkapnya!

Batas Pendaftaran OGN 208 Diundur, Inilah Informasi Selengkapnya!

Admin Kesharlindung baru saja mengumumkan pengunduran batas pendaftaran OGN 2018. Pendaftaran yang semula ditetapkan 9 Maret 2018 kini diundur manjadi 10 Maret 2018 pukul 11.00 WIB. Namun, batas yang tertera di laman Kesharlindung masih tertera 09-03-2018. 

Beberapa saat setelah menyampaikan info pengunduran itu, admin meralat batas pendaftaran tetap 9 Maret 2018.


Info Penting Menjelang Batas Pendaftaran OGN 2018

Seperti yang sudah diketahui bersama, OGN 2018 berbeda dengan OGN tahun-tahun sebelumnya. Pendaftaran dilakukan secara online di website Kesharlindung, lalu peserta mengikuti seleksi mulai dari tingkat Kabupaten. Menjelang batas pengiriman berkas, masih banyak ditemui para calon peserta yang bingung dengan mekanisme OGN 2018. Berikut ini ringkasan panduan yang dapat digunakan untuk menjawab keraguan tersebut.

Cara Mendaftar di Kesharlindung

Cara Mendaftar OGN 2018

Pedoman OGN 2018

Berkas yang harus dikirim

Demikian informasi seputar pendaftaran OGN 2018. Semoga bermanfaat! 

Tags

Langganan Artikel

Dapatkan update artikel terbaru melalui email Anda!

1 komentar:

  1. Tgl 10 maret 2018 sebelum jam 11.00, menu upload file administrasi sdh tdk ada.terus bagaimana upload persyaratannya?

    ReplyDelete